Kunci Jawaban Soal Bahasa Inggris Chapter 6 Halaman 79 Bagian A

Read the following sentences. Decide if the words in bold are the cause or the effect. Write cause or effect on the line. Then, underline the signal
Kunci Jawaban Soal Bahasa Inggris Chapter 6 Halaman 79 Kelas 11 SMA
Saifulah.id
 - Assalamu'alaikum siswaku semuanya, kali ini pak guru ingin membahas soal di buku paket Bahasa Inggris Kelas XI (sebelas) SMA / SMK / MA / MAK Chapter 6 Halaman 79 Bagian A.


SOAL

C. Let's Practice

A. Read the following sentences. Decide if the words in bold are the cause or the effect. Write cause or effect on the line. Then, underline the "signal" word or phrase.
  1. Early man used weapons because they needed to find food.
  2. The glaciers began to melt; therefore, the land bridge between Asia and North America became flooded.
  3. Because they wanted to learn about different civilizations that existed, archaeologists studied artifacts.
  4. Early man slowly started to grow food, and as a result, their lives became easier.
  5. My sister was very tired because she stayed up past midnight.
Terjemahan

C. Ayo Praktek

A. Baca kalimat berikut. Putuskan apakah kata-kata yang dicetak tebal adalah sebab atau akibat. Tulis sebab atau akibat pada baris. Kemudian, garis bawahi kata atau frasa "sinyal".
  1. Manusia purba menggunakan senjata karena mereka perlu mencari makanan. 
  2. Gletser mulai mencair; oleh karena itu, jembatan darat antara Asia dan Amerika Utara menjadi tergenang air.
  3. Karena ingin mempelajari berbagai peradaban yang ada, para arkeolog mempelajari artefak.
  4. Manusia purba perlahan mulai menanam makanan, dan sebagai hasilnya, hidup mereka menjadi lebih mudah.
  5. Adikku sangat lelah karena dia begadang sampai lewat tengah malam.

CARA MENGERJAKAN

Untuk mengerjakan soal di atas, kita bisa menggunakan tabel pada halaman 77 sebagai alat bantu untuk mempermudah kita dalam menentukan kalimat yang temasuk Cause atau Effect.

Jadi, ada 2 jenis signal words (kata-kata isyarat) yang harus kita ingat, karena kata ini akan menjadi tanda bahwa suatu kalimat bisa di kategorikan sebagai Cause (sebab) atau Effect (Akibat).
  • Jika kalian menemukan Signal Words seperti yang ada di sebelah kiri, maka bisa dipastikan kalimat setelahnya termasuk Cause (Sebab)
  • Jika kalian menemukan Signal Words seperti yang ada di sebelah kanan, maka bisa dipastikan kalimat setelahnya termasuk Effect (Akibat)
Kunci Jawaban Soal Bahasa Inggris Chapter 6 Halaman 79 Kelas 11 SMA


KUNCI JAWABAN

  1. Early man used weapons because they needed to find food. = CAUSE
  2. The glaciers began to melt; thereforethe land bridge between Asia and North America became flooded. = EFFECT
  3. Because they wanted to learn about different civilizations that existed, archaeologists studied artifacts. = CAUSE
  4. Early man slowly started to grow food, and as a result, their lives became easier. = CAUSE
  5. My sister was very tired because she stayed up past midnight. = EFFECT

PENJELASAN

  1. Signal word nya adalah kata "because". Sedangkan tulis yang di cetak tebal termasuk kalimat yang menyatakan sebab (CAUSE)
  2. Signal wordnya adalah kata "therefore". Sedangkan tulis yang di cetak tebal termasuk kalimat yang menyatakan akibat (EFFECT)
  3. Signal word nya adalah kata "because". Sedangkan tulis yang di cetak tebal termasuk kalimat yang menyatakan sebab (CAUSE)
  4. Signal wordnya adalah kata "as a result". Sedangkan tulis yang di cetak tebal termasuk kalimat yang menyatakan sebab (CAUSE)
  5. Signal wordnya adalah kata "because". Sedangkan tulis yang di cetak tebal termasuk kalimat yang menyatakan akibat (EFFECT)

Mau donasi lewat mana?

BRI - Saifullah (05680-10003-81533)

BCA Blu - Saifullah (007847464643)

Mandiri - Saifullah (1460019181044)

BSI - Saifullah (0721-5491-550)
Merasa terbantu dengan artikel ini? Ayo dukung dengan memberikan DONASI. Tekan tombol merah.

Penulis

Saifullah.id
PT Saifullah Digital Advantec

Posting Komentar

Popular Emoji: 😊😁😅🤣🤩🥰😘😜😔😪😭😱😇🤲🙏👈👉👆👇👌👍❌✅⭐