Saifulah.id - Semua guru akan mendapatkan soal sama, hanya saja nomor urutnya diacak. Jadi baca dulu semua soal di bawah ini dengan teliti, baru kemudian kerjakan soal yang ada di website atau aplikasi.
1.
Pembelian barang akan dikategorikan sebagai belanja modal apabila:
A
Barang yang dibeli memiliki masa manfaat lebih dari satu tahun
B
Digunakan untuk mendukung kegiatan sehari-hari
C
Memiliki harga minimal Rp300.000
D
Jawaban A, B, dan C benar
2.
Struktur belanja pada e-RKAM adalah:
A
Program, kegiatan, sub-kegiatan, dan komponen belanja
B
Kegiatan dan Komponen Belanja
C
Program, kegiatan dan komponen belanja
D
Program, kegiatan dan sub kegiatan
3.
Formulir BOS – BOP K-2 adalah:
A
RKAM (Rencana Kerja dan Anggaran Madrasah
B
Buku Kas Umum
C
Buku Pembantu Pajak
D
Kuitansi Pengeluaran
4.
e-RKAM digunakan untuk sumber pendanaan yang berasal dari:
A
BOS dan BOP
B
BOS dan BOSDA
C
BOS dan APBN bukan BOS
D
Semua sumber pendanaan yang dimiliki madrasah
5.
Kode 5.2 digunakan untuk:
A
Belanja Pegawai
B
Belanja Barang
C
Belanja Modal
D
Belanja Hibah
6.
e-RKAM adalah aplikasi RKAM berbasis elektronik secara:
A
Online
B
Offline
C
Jawaban A dan B benar
D
Jawaban A dan B salah
7.
Tarif progresif PPh 21 adalah:
A
5%, 15%, 25%
B
5%, 10%, 15%
C
5%, 10%, 20%
D
5%, 15%, 20%
8.
Menu yang tersedia dalam aplikasi e-RKAM adalah:
A
Untuk perencanaan dan penganggaran madrasah
B
Untuk penatausahaan
C
Untuk pelaporan
D
Untuk perencanaan, penganggaran, penatausahaan dan pelaporan
9.
Pembelian Alat Tulis Kantor termasuk dalam kode belanja:
A
Kode 5.1
B
Kode 5.2
C
Kode 5.3
D
Kode 5.4
10.
Pembelian barang atau jasa akan dikenakan PPN apabila:
A
Nilai pembelian minimal dari Rp 1.000.000
B
Pembelian dilakukan pada Pengusaha Kena Pajak
C
a dan b benar
D
a dan b salah
Jika Bapak/Ibu guru mengikuti semua kunci jawaban yang ada, bisa dipastikan akan mendapat nilai 100. Semoga bermanfaat dan bisa menjadi referensi.