JARINGAN | |
---|---|
Teknologi | GSM / HSPA / LTE |
2G bands | GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2 (hanya untuk model dual SIM) |
3G bands | HSDPA 850 / 900 / 1700(AWS) / 1900 / 2100 |
4G bands | LTE band 1(2100), 2(1900), 3(1800), 4(1700/2100), 5(850), 7(2600), 8(900), 12(700), 13(700), 17(700), 18(800), 19(800), 20(800), 25(1900), 26(850), 28(700), 32(1500), 38(2600), 39(1900), 40(2300), 41(2500), 66(1700/2100) |
Kecepatan | HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE-A (5CA) Cat18 1200/200 Mbps |
GPRS | Ya |
EDGE | Ya |
PEMASARAN | |
Dirilis | 2018, Augustus |
Status | Masih Tersedia |
DESAIN | |
Dimensi | 161.9 x 76.4 x 8.8 mm (6.37 x 3.01 x 0.35 inchi) |
Berat | 201 g (7.09 oz) |
Bahan | Kaca depan/belakang (Gorilla Glass 5), Bingkai dari aluminum |
SIM | Single SIM (Nano-SIM) atau Hybrid Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by) - Samsung Pay (Visa, MasterCard certified) - IP68 anti air/debu (hingga kedalaman 1.5 meter selama 30 menit) - Stylus (Bluetooth integration) |
LAYAR | |
Tipe | Super AMOLED capacitive touchscreen, 16 juta warna |
Ukuran | 6.4 inchi, 103.2 cm2 (~83.4% rasio layar ke bodi) |
Resolusi | 1440 x 2960 pixels, 18.5:9 ratio (~516 ppi density) |
Multitouch | Ya |
Pelindung | Corning Gorilla Glass 5 |
- HDR10 compliant | |
PLATFORM | |
OS | Android 8.1 (Oreo) |
Chipset | Exynos 9810 Octa - EMEA Qualcomm SDM845 Snapdragon 845 - USA/LATAM, China |
CPU | Octa-core (4x2.7 GHz Mongoose M3 & 4x1.8 GHz Cortex-A55) - EMEA Octa-core (4x2.8 GHz Kryo 385 Gold & 4x1.7 GHz Kryo 385 Silver) - USA/LATAM, China |
GPU | Mali-G72 MP18 - EMEA Adreno 630 - USA/LATAM, China |
MEMORI | |
Slot Kartu | microSD, hingga 512 GB (menggunakan slot SIM 2) - hanya pada tipe dual SIM |
Internal | 512 GB, 8 GB RAM or 128 GB, 6 GB RAM |
KAMERA BELAKANG | |
Dual | 12 MP, f/1.5-2.4, 26mm, 1/2.55", 1.4µm, dual pixel PDAF, OIS 12 MP, f/2.4, 52mm, 1/3.4", 1µm, AF, OIS, 2x optical zoom |
Fitur | LED flash, auto-HDR, panorama |
Video | 2160p@60fps, 1080p@240fps, 720p@960fps, HDR, dual-video rec. |
KAMERA DEPAN | |
Tunggal | 8 MP, f/1.7, 25mm, 1/3.6", 1.22µm, AF |
Fitur | Dual video call, Auto-HDR |
Video | 1440p@30fps |
SUARA | |
Format | Vibration; MP3, WAV ringtones |
Pengeras Suara | Ya, dengan stereo speaker |
3.5mm jack | Ya |
- 32-bit/384kHz audio - Terdapat fitur peredam kebisingan lingkungan | |
KONEKTIVITAS | |
WLAN | Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot |
Bluetooth | 5.0, A2DP, LE, aptX |
GPS | Ya, dengan A-GPS, GLONASS, BDS, GALILEO |
NFC | Ya |
Radio | No |
USB | 3.1, Type-C 1.0 reversible connector |
FITUR | |
Sensor | Sensors Iris scanner, fingerprint (rear-mounted), accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer, heart rate, SpO2 |
Pesan | SMS(tampilan bergulir), MMS, Email, Push Email, IM |
Browser | HTML5 - Samsung DeX (desktop experience support) - Fast battery charging (Quick Charge 2.0) - Qi/PMA wireless charging (tergantung pasar) - ANT+ support - Bixby natural language commands and dictation - MP4/DivX/XviD/H.265 player - MP3/WAV/eAAC+/FLAC player - Photo/video editor - Document editor |
BATERAI | |
Non-removable Li-Ion 4000 mAh battery (tidak bisa dilepas) | |
VARIAN | |
Warna | Metallic copper, lavender purple, ocean blue, midnight black |
Harga | Untuk RAM 8GB= ± Rp 17,4 juta (saat kurs dollar Rp 14.874) |
UJI COBA | |
Performa | Basemark OS II: 3377 / Basemark OS II 2.0: 3064 Basemark X: 41994 |
Tampilan | Contrast ratio: Infinite (nominal), 4.531 (sunlight) |
Pengeras Suara | Voice 71dB / Noise 74dB / Ring 80dB |
Kualitas Suara | Noise -93.7dB / Crosstalk -94.1dB |
Ketahanan Baterai | Rating 97 jam |
KELEBIHAN SAMSUNG GALAXY NOTE 9
- Desain elegan dan stylish berkat balutan material metal yang dicampur kaca
- Mendukung dual SIM yang dapat digunakan secara bersamaan.
- Didukung jaringan 4G LTE Cat16 yang menjamin akses internet super cepat.
- Dibekali IP68 Waterproof sehingga tahan debu dan air sampai kedalaman 1,5 meter selama 30 menit.
- Dilengkapi Fingerprint Scanner dan Iris Scaning yang membuat data pengguna menjadi sangat aman.
- Layar Super AMOLED seluas 6,4 inchi menjadikannya nyaman saat dioperasikan saat bermain game, menonton video, dan melihat gambar. Selain itu layar Super AMOLED merupakan layar yang dapat menghasilkan gambar dengan kualitas yang tajam tapi hemat baterai.
- Resolusi 1440 x 2960 pixels akan memberikan tampilan yang sangat jernih.
- Kedua sisi dipercantik dengan lengkungan layar.
- Corning Gorilla Glass 5 menjadikan smartphone inin tahan dari benturan dan goresan pada bagian layar dan panel belakang.
- Sudah menggunakan sistem operasi (OS) tinggi, yaitu Android versi 8.1 Oreo yang mampu memberikan tampilan antar muka menawan dengan Samsung Experience.
- Ditenagai prosesor Exynos 9810 Octa Core (4x2.7 GHz Mongoose M3 & 4x1.8 GHz Cortex-A55) yang memiliki kinerja super ngebut.
- RAM 6/ 8 GB menjadikan smartphone lebih reponsif dan ahli dalam hal multitasking.
- Dibekali ruang penyimpanan yang sangat besar dengan memori internal 128/ 512 GB dan dukungan slot MicroSD hingga 512 GB.
- Dual kamera 12MP + 12 MP dengan sensor penangkap cahaya terbaik dan dilengkapi dengan pendeteksi wajah autofocus, 2x optical zoom, serta LED flash menjadikan hasil jepretan yang lebih profesional.
- Kemampuan perekaman video sudah mencapai 2160p atau yang sering dikenal sebagai kualitas 4K.
- Dengan kamera depan 8 MP + Autofocus, bisa Dual video call, Auto HDR, otomatis sangat menunjang aktifitas selfie dengan hasil terbaik dan lebih leluasa saat videocall-an.
- Ditenagai dengan daya baterai yang memumpuni berkapasitas 4000 mAh, enaknya lagi sudah didukung USB type C dan fasilitas Fast Charging.
- Hadir dengan sensor Barometer (cuaca), Heart Rate (detak jantung), dan SpO2 (Oksigen dalam darah) memudahkan kita untuk menjaga kesehatan.
- Sudah didukung NFC menjadikan segala pembayaran, pengaturan, cara terhubung dengan perangkat lain semakin simpel tanpa harus bersentuhan.
KELEMAHAN SAMSUNG GALAXY NOTE 9
- Bahan dari kaca yang sangat licin dan mudah kotor.
- Kamera depan tidak dilengkapi LED flash.
- Slot SIM 2 menyatu dengan MicroSD (Hybrid), jadi harus ada salah satu yang dikorbankan. Jika ingin menggunakan dual sim berarti tidak bisa menggunakan MicroSD, jika ingin menggunakan MicroSD berarti hanya bisa mengaktifkan 1 SIM saja.